Text
lands of the birds of paradise
tanah papua. sebuah tempat istimewa yang dikaruniai keanekaragaman hayati alami dan buday yang menakjubkan. rumah bagi burung burung cenderawasih, ikan pelangi, monotremata, marsupialia dan mamalia berplsenta, serta ribuan jenis anggrek. tak kurang dari 274 bahasa daerah yang digunakan di tanah papua mencerminkan keanekaragaman suku bangsa dan budayanya.
lands of the birds of paradise juga mengangakat berbagai permasalahan yang mengemuka di daerah yang masyarakatnya masih hidup dengan cara tradisional, namun kini dihadapkan pada perubahan pesat dalam tata sosial dan perilaku hidup modern.
masa depan tanah papua bergantung pada bagaimana kekayaan alamnya dilindungi dan dikelola secara bijkasana. penduduk tanah papua harus dapat menemukan solusi terbaik dalam memanfaatkan kekayaan alam yang luar biasa.
Tidak tersedia versi lain